Nothing Special   »   [go: up one dir, main page]

Fire Emergency Response

Unduh sebagai pdf atau txt
Unduh sebagai pdf atau txt
Anda di halaman 1dari 28

FIRE EMERGENCY RESPONSE

BIODATA
 Nama : Nur Pambudi
 TTL : Jakarta, 30 Maret 1982
 Pang/gol : Penata Muda/III-A
 Pendidikan formal : S-1 Administrasi Negara
 Jabatan : Komandan Regu Sektor 1/B Kec.Cilincing
 Tlp / Email : 081298585481 / aisyahn93@gmail.com
 Pendidikan kedinasan :
1. TOT Sertifikasi BNSP 6. Manajemen Bencana
2. TOT sertifikasi BLS AHA 7. Medical First Responder (MFR)
3. BLS sertifikasi AHA 8. Collapse Structure Search and
4. Fire Officer 1st and 2nd Rescue (CSSR)
5. Fire Rescue 9. Ahli K3 Umum Sertifikasi BNSP
EMERGENCY RESPONSE
(UNIT TANGGAP DARURAT)
Unit Tanggap Darurat ialah unit kerja yang
dibentuk untuk menanggulangi keadaaan darurat dalam
lingkungan suatu organisasi (perusahaan). Unit kerja
tersebut dibentuk dengan tujuan untuk memenuhi
persyaratan OHSAS 18001:2007 klausul 4.4.7
Emergency Preparedness and Response (Persiapan
Tanggap Darurat).
TUGAS DAN FUNGSI EMERGENCY RESPONSE TEAM

(UNIT TANGGAP DARURAT)

1. Menentukan dan menanggulangi keadaan


darurat Perusahaan.
2. Melaksanakan latihan tanggap darurat
bersama serta melibatkan seluruh
karyawan secara berkala.
3. Melaksanakan pertemuan rutin/nonrutin
kinerja Unit Tanggap Darurat.
STRUKTUR ORGANISASI EMERGENCY RESPONSE
PERAN & WEWENANG KETUA

a. Menentukan dan memutuskan KebijakanTanggap


Darurat Perusahaan
b. Mengajukan anggaran dana yang berkaitan dengan sarana
dan prasarana tanggap darurat Perusahaan.
c. Mengundang partisipasi seluruh karyawan untuk
melangsungkan latihan tanggap darurat di lingkungan
Perusahaan.
d. Menjadwalkan pertemuan rutin maupun non rutin Unit
Tanggap Darurat.
e. Menyusun rencana pemulihan keadaan darurat
Perusahaan.
PERAN DAN WEWENANG
SEKRETARIS
Membuat laporan kinerja Unit
Tanggap Darurat.
Melakukan pemantauan
kebutuhan dan perawatan
sarana dan prasarana tanggap
darurat Perusahaan.
Melaksanakan kerja sama dengan
pihak terkait yang berkaitan
dengan tanggap darurat
Perusahaan.
PERAN DAN WEWENAG
KOORDINATOR

Mengoordinasi kinerja semua regu Unit Tanggap


Darurat.
PERAN DAN WEWENANG REGU
PEMADAM KEBAKARAN

Melangsungkan pemadaman
kebakaran menggunakan semua
sarana pemadam api di
lingkungan Perusahaan secara
aman, selamat dan efektif.

Melaporkan segala
kekurangan/kerusakan sarana
dan prasarana pemadam api di
lingkungan Perusahaan kepada
Koordinator, Sekretaris
maupun Ketua Unit Tanggap
Darurat.
PERAN DAN WEWENANG REGU EVAKUASI

1. Memimpin prosedur evakuasi


secara aman, selamat dan cepat.
2. Melaporkan segala
kekurangan/kerusakan sarana dan
prasarana evakuasi di lingkungan
Perusahaan kepada Koordinator,
Sekretaris maupun Ketua Unit
Tanggap Darurat.
3. Melaporkan adanya korban
tertinggal, terjebak ataupun teruka
kepada Regu P3K, Koordinator
maupun Sekretaris Unit Tanggap
Darurat.
PERAN DAN WEWENANG PETUGAS P3K

1. Melaksanakan tindakan P3K.

2. Melaporkan segala
kekurangan/kerusakan sarana dan
prasarana P3K di lingkungan Perusahaan
kepada Koordinator, Sekretaris maupun
Ketua Unit Tanggap Darurat.

3. Melaporkan kepada Koordinator


ataupun Sekretaris Unit Tanggap
Darurat bilamana terdapat korban yang
memerlukan tindakan medis lanjut pihak
ke tiga di luar Perusahaan.
PERAN DAN WEWENANG LOGISTIK

Mengakomodasi
kebutuhan umum tanggap
darurat (makanan,
minuman, pakaian,
selimut, pakaian, dsb).
PERAN DAN WEWENANG TRANSPORTASI
Mengakomodasi sarana transportasi
darurat dari dalam/luar lingkungan Perusahaan.
PERAN DAN WEWENANG KOMUNIKASI INTERNAL

1. Memantau perkembangan
penanganan kondisi darurat
dan menjembatani
komunikasi antar regu Unit
Tanggap Darurat.
2. Memastikan alur
komunikasi antar regu Unit
Tanggap Darurat dapat
dilangsungkan secara baik
dan lancar.
PERAN DAN WEWENANG KOMUNIKASI EKSTERNAL

1. Memantau seluruh informasi internal dan mengakomodasi


informasi/pemberitaan untuk pihak luar.
2. Menghubungi pihak eksternal terkait untuk kepentingan
tanggap darurat (Kepolisian/Warga).
PERAN DAN WEWENANG KEAMANAN

Melaksanakan tindakan keamanan internal maupun eksternal


selama berlangsungnya tanggap darurat Perusahaan.
PADA SAAT MENEMUKAN KOBARAN API,
AKTIFKAN ALARM KEBAKARAN
ATAU HUBUNGI OPERATOR
JIKA MAMPU, PADAMKAN DENGAN
PERALATAN YANG TERSEDIA
(APAR DAN HIDRAN KEBAKARAN).
PADA SAAT MENEMUKAN KOBARAN API,
AKTIFKAN ALARM KEBAKARAN
ATAU HUBUNGI OPERATOR
 Hentikan kegiatan atau hubungan
telepon.

 Jangan panik, tunggu pengumuman


selanjutnya.

 Jangan melakukan tindakan yang


membuat orang lain panik (lari,
saling mendorong, berteriak).

 Jika bukan regu Peran kebakaran,


carilah exit terdekat; Jangan sekali-kali
gunakan lift.

 Jika sudah berada di luar bangunan,


jangan masuk kembali untuk alasan
apapun.
Segera tinggalkan ruangan .
Jangan pikirkan barang.
Keselamatan jiwa anda lebih penting.
INGAT !!! PADA SAAT MENUJU KELUAR,
JANGAN SEKALI-KALI MENGGUNAKAN
LIFT
 TUTUPLAH SEMUA PINTU YANG TELAH
ANDA LEWATI, UNTUK MENGHAMBAT
PENJALARAN API.
JIKA TERPERANGKAP DI DALAM
RUANGAN, BERITAHU KEBERADAAN
ANDA KEPADA ORANG DI LUAR.
TUTUPLAH CELAH DI BAWAH PINTU
DENGAN KAIN BASAH, UNTUK
MENGHINDARI MASUKNYA ASAP ATAU
KOBARAN API.
JIKA TERPERANGKAP DALAM RUANGAN
BERASAP, SELAMATKAN DIRI DENGAN
CARA MERANGKAK. UDARA DIBAGIAN
DIBAWAH RELATIF LEBIH BERSIH DARI
PENGARUH ASAP
AWAS !!!

 JANGAN MELOMPAT
SEPERTI INI, TUNGGU
BANTUAN PETUGAS
RESCUE.

Anda mungkin juga menyukai