Nothing Special   »   [go: up one dir, main page]

SILABUS MATA KULIAH Sejarah Pemikiran Ekonomi

Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 2

SILABUS MATA KULIAH Sejarah Pemikiran Ekonomi

SILABUS
Mata Kuliah : Sejarah Pemikiran Ekonomi
Kode/Bobot : PEK033
Program Studi : pendidikan Ekonomi
Standar Kompetensi :Dengan mengikuti perkuliahan ini diharapakan mahasiswa mampu mendefinisikan,
mengidentifikasi dan menyelesaikan tentang ruang lingkup Sejarah Pemikiran Ekonomi dan Berbagai
Pemikiran Ekonomi

Frekwensi pertemuan : 16 kali


Daftar bacaan : 1. Winardi, Sejarah Perkembangan Ilmu Ekonomi, Bandung Tarsito
2. Sumitro Djojo Hadikusumo 1981, Perkembangan Pemikiran Ekonomi,
Yayasan Obor Indonesia, Jakarta.
3. Keynes John Maynar Teori Umum Mengenai Kesempatan Kerja, Bunga dan
Uang, (diterjemahkan oleh Prof. Dr. Willem H Makaline), Yogyakarta.
4. Heilbroner R.L Tokoh-tokoh Besar Pemikir Ekonomi, (diterjemahkan oleh
Buntaran), Jakarta U.I.
5. Nuriamsyah Hasibuan, 1987. Sejarah Pemikiran Ekonomi, Karunika, Jakarta
6. Deliarnov, 1997, Perkembangan Pemikiran Ekonomi

KULIAH POKOK BAHASAN


KE
Ruang Lingkup sejarah ekonomi
1 1. Asal Mula Teori Ekonomi
2. Batasan Ilmu Ekonomi
3. Masalah Ekonomi
4. Manfaat Mempelajari Sejarah Pemikiran Ekonomi
5. Pemisahan Aliran-Aliran/ Mashab Ekonomi
Pemikiran Ekonomi Kaum Merkantilis
2 1. Latar Belakang TimbulnyaAliran Merkantilis / Merkantilisme.
2. Pemikiran Ekonomi Kaum-Kaum Merkantilis
3. Pengaruh Merkantilisme di Berbagai Negara
Pemikiran Ekonomi Kaum Fisiokrat
3 1. Latar Belakang Timbulnya Mashab Fisiokrat
2. Asumsi-Asumsi Pemikiran Ekonomi Mashab Fisiokrat
3. Pemikiran Ekonomi Mashab Fisiokrat
4. Tableau Economique
Pemikiran Ekonomi Kaum Klasik
4 1. Belakang Timbulnya Mashab Klasik
2. Pemikiran Ekonomi Klasik
3. Pemikiran Ekonomi Kaum Klasik
4. Teori Klasik Adam Smith
5. Teori Klasik Malthus, Ricardo, Say

Pemikiran Ekonomi Kaum Sosialisme


5 1. Latar Belakang Timbulnya Mashab Sosialisme
2. Pemikiran Ekonomi Mashab Sosialisme
3. Kaum Utopis
4. Sosialisme Ilmiah
Pemikiran Ekonomi Kaum Historis
6-7 1. Latar Belakang Timbulnya Mashab Sosial Historis
2. Pemikiran Ekonomi Mashab Historis
3. Kaum Fase Tradisional
4. Teori Fase Modern
8 UTS
Pemikiran Ekonomi Mashab Guna Batas
9-10 1. Pemikiran Ekonomi Mashab Austria
2. Pemikiran Ekonomi Mashab Cambridse
3. Pemikiran Ekonomi Mashab Guna Batas
4. Pemikiran Ekonomi Mashab Lausanne
Pemikiran Ekonomi Keynes
11 1. Kritik Keynes Terhadap Teori Klasik
2. Peran Pemerintah dalam Perekonomian
Pemikiran Ekonomi Keynes
12 3. Teori Pertumbuhan dan Pembangunan
4. Kebijakan Fiskal Dan Moneter
Pemikiran Ekonomi Aliran Moneteris
13 1. Kritik Terhadap Intervensi Keynes
2. Pokok-Pokok Pemikiran Ekonomi Moneteris
3. Perbedaan Pandangan Keynesian dan Moneteris
4. Perhatian Terhadap Ekonomi Mikro
Pemikiran Ekonomi Aliran Sisi Penawaran
14 1. Pandangan dari Kelompok-Kelompok dalam sisi penawaran
2. Program Penurunan Pajak dan Anggaran Berimbang

Pemikiran Ekonomi Aliran Ratex


15 1. Unsur-Unsur Ekspectasi dalam perekonomian
2. Implikasi Kebijakan
3. Pro dan Kontra
16 UAS

Anda mungkin juga menyukai