Nothing Special   »   [go: up one dir, main page]

Modul Gaya Hidup Berkelanjutan

Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 10

TEMA : GAYA HIDUP BERKELANJUTAN

TOPIK : PENGHIJAUAN DI LINGKUNGAN SEKOLAH

( TANAMAN LINDUNG )

MODUL

Panduan Projek Penguatan


Profil Pelajar Pancasila
Bagi Guru SMA (Fase E)

Penyusun:
Mego Wahyu Putri S.Pd
Tujuan, Alur, dan Target Pencapaian Projek
Tema Gaya Hidup Berkelanjutan SMA yang mengacu kepada dimensi Profil Pelajar
Pancasila, dengan Topik “Penghijauan di Lingkungan sekolah” ini bertujuan untuk
memahami dampak dari aktivitas manusia, baik jangka pendek maupun jangka
panjang,terhadap kelangsungan kehidupan di dunia maupun lingkungan
sekitarnya.Secara spesifik tujuan dari Projek Gaya Hidup Berkelanjutan di SMA Negeri
I Ngimbang adalah 1) Peserta didik mengembangkan kemampuan berpikir sistem untuk
memahami keterkaitan aktivitas manusia dengan dampak – dampak global yang
menjadi akibatnya, termasuk perubahan iklim. 2) Peserta didik dapat dan membangun
kesadaranuntuk bersikap dan berperilaku ramah lingkungan serta mencari jalan keluar
untuk masalah lingkungan serta mempromosikan gaya hidup serta perilaku yang lebih
berkelanjutan dalam keseharian. 3) Peserta didik juga mempelajari potensi krisis
berkelanjutan yang terjadi di lingkungan sekitarnya ( bencana alam akibat perubahan
iklim, krisis air bersih dan lain sebagainya ) serta mengembangkan kesiapan untuk
menghadapi dan memitigasinya.

Projek ini terdiri dari 5 tahap: pengenalan, kontekstualisasi, perencanaan, aksi, dan
refleksi. Tahap pengenalan dan kontekstualisasi adalah bagian dari penyadaran
kepedulian lingkungan. kedua tahap ini: “dimaksudkan untuk memberikan dorongan
dan pemacu untuk tumbuh dan berkembangnya sikap mental, cara pandang (mindset)
serta motivasi akan lingkungan sekitar. Program penyadaran ini ditujukan untuk
menumbuhkan beberapa sikap mental yang dibutuhkan untuk peduli dengan lingkunga
di sekitar kita. .
Tahap berikutnya adakah perencanaan, aksi, dan refleksi. Mengacu pada Program
Penghijauan Lingkungan Tanaman Hias di lingkungan sekolah., ketiga tahap ini adalah
bagian dari pemberdayaan:“dilaksanakan untuk memberikan bekal pengetahuan dan
ketrampilan kepada peserta didik. Pengetahuan dan ketrampilan yang diberikan setalah
peserta didik tersebut sadar akan pentingnya penghijauan lingkungan di sekolah,
sehingga mereka memiliki motivasi dan sikap mental untuk peduli lingkungan dan
menjaga kelestariannya.

Diharapkan, melalui pengalaman belajar pada Program Projek Penguatan Profil Pelajar
Pancasila dengan Topik “Penghijauan di Lingkungan sekolah ( tanaman Hias ) ”, dapat
tumbuh generasi muda yang memiliki daya kreasi dan inovasi yang tinggi, visioner,
berjiwa pemimpin, mandiri, berkomitmen, pantang menyerah, tanggungjawab dan
mampu mengambil bagian masa depan bangsa dengan ikut serta menjaga bumi dari
kerusakan . Pencapaian target pembangunan berkelanjutan merupakan salah satu
prioritas pembangunan nasional.
Hal Yang Perlu Diperhatikan Sebelum Memulai
Projek
● Pemahaman bahwa program gaya hidup berkelanjutan ini adalah program yang
membangun kesadaran, menggali potensi diri dan lingkungan, serta
memberdayakan pengetahuan dan keterampilan yang dimiliki dalam menjaga
bumi dan melestarikannya .
● Pengetahuan dan keterampilan yang dilatih adalah hal penting yang dibutuhkan
di dunia nyata apapun peran yang nantinya dipilih siswa saat dewasa.
● Komitmen seluruh warga sekolah untuk menerapkan nilai-nilai pentingnya
gayahidup berkelanjutan: kreativitas, inovasi, kepemimpinan, komitmen,
pantang menyerah, berintegritas, berjiwa pemimpin, mandiri, berkomitmen,
bertanggungjawab, memiliki kesadaran dan berpikir dalam jangka panjang. Hal
ini bisa diterapkan pada semua jam mata pelajaran.
● Pemahaman bahwa dengan menjalankan gaya hidup berkelanjutan, manusia
sadar akan lingkungan dan orang lain karena mau bagaimanapun segala
tindakan kita pasti berdampak pada lingkungan sekitar. meskipun ada tahap di
mana siswa akan diminta untuk membuat sebuah rancangan, gagasan dan
menjalankannya, keberhasilan dari projek ini ditentukan pada perubahan
perilaku dan cara pandang siswa tentang seberapa besar kepedulian
lingkungan dan bagaimana mereka menerapkan nilai-nilai tersebut dalam
kehidupan .
● Memberikan bimbingan bagi siswa sekaligus memberikan ruang bagi siswa
untuk menuangkan kreativitas mereka. Hal ini termasuk bersikap terbuka dalam
menerima masukan program dari siswa.
● Menyiapkan waktu khusus yang dikoordinasikan dengan seluruh guru mata
pelajaran, jika akan ada hari yang dipakai untuk kunjungan, observasi, unjuk
karya atau lainnya agar seluruh kegiatan belajar mengajar tetap berjalan
dengan baik.
Tahapan Dalam Projek

“ Menghijauan di Lingkungan Sekolah ( Tanaman Hias )

Peran pengembangan pengetahuan, keterampilan, dan sikap peduli lingkungan dalam


membangun generasi muda Indonesia yang mandiri, kreatif, bertanggungjawab, mampu
bekerja sama dan berakhlak mulia bagi terwujudnya partisipasi generasi muda dalam
menjaga keberlanjutan kehidupan sosial masyarakat, menjaga kualitas lingkungan hidup
dan melaksanakan tata kelola yang mampu menjaga peningkatan kualitas kehidupan dari
satu generasi ke generasi berikutnya.

I. Tahap Pengenalan. Mengenali makna, karakteristik, dan pentingnya budaya untuk


Hidup Berkelanjutan bagi siswa.
1. Mengenal Gaya Hidup 2. Menggali Potensi 3. Menumbuhkan Sikap
Berkelanjutan Lingkungan Peduli Lingkungan

6 JP 6 JP 6 JP

II. Tahap Kontekstualisasi. Mengkontekstualisasi wujud gaya hidup berkelanjutan


dalam pengenalan potensi lingkungan sekolah.
4. Mengenal Potensi lingkungan 5. Analisis lingkungan 6. pemahaman Etika lingkungan
sekolah
6 JP 6 JP
6 JP

III. Tahap Perencanaan. Mencari dan mengembangkan ide, menginventarisasi sumber


daya, dan merencanakan kegiatan yang berkelanjutan
7. Menggali dan Mengembangkan 8. Merencanakan Kegiatan 9. Berkolaborasi dan Bekerja sama
Ide
6JP 6JP
6 JP

IV. Tahap Aksi. Mengaplikasikan pengetahuan dan keterampilan yang didapat melalui
aksi nyata yang bermakna
10. Strategi dan Inovasi 11. Penanaman lahan 12. Perawatan

6 JP 8 JP 24 JP

V. Tahap Refleksi. Menggenapi proses dengan unjuk karya, evaluasi dan refleksi
13.Refleksi
6JP

Total: 42 JP tatap muka


1 JP = 45 menit.
01. Tahap Pengenalan. Mengenali makna, karakteristik, dan pentingnya budaya
untuk Hidup Berkelanjutan bagi siswa.

Tujuan Pembelajaran 1.Mampu mendalami makna dan konsep gaya hidup berkelanjutan
2.Mampu mengidentifikasi karakteristik pelaku gaya hidup
berkelanjutan
3. Mampu Menumbuhkan Sikap Peduli Lingkungan

Waktu 6 JP
Langkah Persiapan
Pembelajaran  Memperkenalkan tema gaya hidup berkelanjutan dengan topik
menjadi Penghijauan di Lingkungan Sekolah
 Diskusi mengenai harapan peserta didik akan pelaksanaan
projek
 Pembuatan perjanjian / kesepaktan tentang sikap siswa dalam
proses pembelajaran
Pelaksanaan
 Apersepsi tentang gaya hidup berkelanjutan
 Memutar video tentang gaya hidup berkelanjutan
 Membuka diskusi dan menjelaskan definisi gaya hidup
berkelanjutan
 Membaca artikel / menonton dokumentasi tentang gaya hidup
berkelanjutan
 Mengidentifikasi lingkungan sekolah
Tugas Mencari tahu tentang lingkungan sekitar , mengidentifikasi kondisi alam
sekitar. Mencari literature tentang materi projek penguatan profil
pelajar pancasila meliputi 8 tema yang harus dipahami.

02. Tahap Kontekstualisasi. Mengkontekstualisasi wujud gaya hidup


berkelanjutan dalam pengenalan potensi lingkungan sekolah.

Tujuan Pembelajaran 1.Mampu mengenal karakter dan kualitas diri yang berhubungan
dengan karakteristik gaya hidup berkelanjutan
2.Mampu menganalisis dan menggali potensi lingkungan sekolah
3. Mampu memahami etika lingkungan

Waktu 6 JP
Langkah Persiapan
Pembelajaran  Guru meminta peserta didik untuk diskusi dalam kelompok
kecil ( maksimal 5 orang)
Pelaksanaan
 Presentasi individu. Coba perhatikan dengan jeli, potensi apa
yang bisa kalian gali tentang kondisi lingkungan di sekolah?
Peserta didik secara bergantian memberkan penjelasannya. Hal
apa saja yang termasuk kedalam katagori etika sekolah ?
 Diskusi kelompok. Bagaimana kamu dapat berperan serta
dalam menjaga penghijauan di lingkungan sekolah
 Peserta didik menuliskan dan mengilustrasikan tentang action
yang akan dilakukan dan mempresentasikannya di depan kelas
 Guru menanggapi dan memberikan masukan
 Diskusi antar kelompok. Peserta didik berbagi dengan teman-
temannya tentang ide mereka
 Diskusi kelas
Tugas  Mengumpulkan artikel tentang penghijauan di lingkungan
sekolah
 Membuat daftar potensi pribadi dan impian dalam
keikutsertaannya menjaga lingkungan sekolah ( dream book )
LEMBAR KERJA : Mengenal Diri dan Impian Masa Depan.

Saya Saat Ini Impian saya Dimasa Depan Usaha saya agar impian bisa
menjadi kenyataan

Bebaskan pikiranmu. Isilah tabel diatas dengan percaya diri sesuai dengan apa yang kamu ingin
tuliskan.

03. Tahap Perencanaan. Mencari dan mengembangkan ide, menginventarisasi


sumber daya, dan merencanakan kegiatan yang berkelanjutan

Tujuan Pembelajaran 1.Mampu Menggali dan Mengembangkan Ide tentang penghijauan


2. Mampu merencanakan Kegiatan yang akan dilakukan
3. Mampu berkolaborasi dan bekerjasama dengan kelompoknya

Waktu 6 JP
Langkah Persiapan
Pembelajaran  Guru meminta peserta didik untuk diskusi dalam kelompok
kecil ( maksimal 5 orang)
Pelaksanaan
 Presentasi individu. Apakah hal yang menarik perhatianmu
dalam menjaga lingkungan sekolah? Peserta didik secara
bergantianmasing – masing 1 menit tentang satu hal yang
menarik perhatiannya.
 Diskusi kelompok. Bagaimana kamu dapat berperan serta
dalam menjaga penghijauan di lingkungan sekolah
 Peserta didik menuliskan dan mengilustrasikan tentang action
yang akan dilakukan dan mempresentasikannya di depan kelas
 Guru menanggapi dan memberikan masukan
 Diskusi antar kelompok. Peserta didik berbagi dengan teman-
temannya tentang ide mereka
 Diskusi kelas
Tugas  Membawa peralatan berkebun, sapu, pupuk dan polybag / pot
bunga
 Membuat daftar nama tumbuhan sesuai kelompoknya ..
Bagaimana cara kalian dalam menjaga etika di lingkungan
sekitar sekolah? Buatlah artikel tentang etika lingkunganAction
apa yang bisa kamu lakukan?
04. Tahap Aksi. Mengaplikasikan pengetahuan dan keterampilan yang didapat
melalui aksi nyata yang bermakna

Tujuan Pembelajaran 1.Mampu membuat strategi dan inovasi dalam membuat aksi nyata gaya hidup
berkelanjutan.
2. Mampu melaksanakan Kegiatan penghijauan ( tanaman hias )
3. Mampu berkolaborasi dan bekerjasama dengan kelompoknya dalam
merawat tanaman

Waktu 6 JP
Langkah Persiapan
Pembelajaran  Guru meminta peserta didik untuk bekerjasama dalam
mempersiapkan semua peralatan yang akan dilaksanakan
Pelaksanaan
 Siswa mulai bekerja mengolah lahan, pembibitan,pemupukan
dan penanaman.
 Guru melakukan pendampingan dalam setiap kegiatan yang
dilakukan siswa

Tugas  Membawa peralatan berkebun, sapu, pupuk dan polybag / pot


bunga
 Membuat daftar nama tumbuhan sesuai kelompoknya ..
Bagaimana cara kalian dalam menjaga etika di lingkungan
sekitar sekolah? Buatlah artikel tentang etika lingkunganAction
apa yang bisa kamu lakukan?

05. Tahap Refleksi. Menggenapi proses dengan unjuk karya, evaluasi dan refleksi

Tujuan Pembelajaran 1.Mampu membuat laporan aksi nyata gaya hidup berkelanjutan.
2. Mampu melaksanakan Kegiatan penghijauan secara berkesinambungan

Waktu 6 JP
Langkah  Mempersiapkan jurnal, daftar absensi siswa
Pembelajaran  Membuat laporan aksi nyata
 Dokumentasi setiap kegiatan

Tugas  Membuat tindak lanjut dari kegiatan gaya hidup berkelanjutan


Dimensi, elemen, dan sub elemen Profil Pelajar
Pancasila
Dimensi Sub-elemen Target Pencapaian di akhir Fase E (SMA, 15-18 Aktivitas
tahun) Terkait

Mandiri Pemahaman diri Mengenali kualitas dan minat diri serta tantangan 1,2,3,4,5,13
dan situasi yang yang dihadapi
dihadapi

Kreatif menghasilkan Menghasilkan gagasan yang beragam untuk 7,8,9


gagasan yang mengekspresikan pikiran dan atau perasaannya,
orisinal menilai gagasannya, serta memikirkan segala
resikonya dengan mempertimbangkan banyak
perspektif seperti etika dan nilai kemanusiaan
ketika gagasannya direalisasikan

menghasilkan Mengeksplorasi dan mengekspresikan pikiran 7,8,9


karya dan tindakan dan/atau perasaannya dalam bentuk karya
yang orisinal dan/atau tindakan, serta mengevaluasinya dan
mempertimbangkan dampak dan resikonya

memiliki keluwesan Bereksperimen dengan berbagai pilihan secara 10,11,12


berpikir dalam kreatif untuk memodifikasi gagasan sesuai
mencari alternatif dengan perubahan situasi
solusi
permasalahan

Gotong kolaborasi - kerja Membangun tim dan mengelola kerjasama untuk 9,12
royong sama mencapai tujuan bersama sesuai dengan target
yang sudah ditentukan

Beriman, akhlak pribadi - Menyadari bahwa aturan agama dan sosial 6,13
bertakwa integritas merupakan aturan yang baik dan menjadi bagian
kepada dari diri sehingga bisa menerapkannya secara
Tuhan Yang bijak dan kontekstual.
Maha Esa,
dan
Berakhlak
Mulia

(Referensi) Perkembangan Sub-elemen Antarfase - Kreatif

Sub-elemen Belum Mulai berkembang Berkembang Sangat


berkembang sesuai harapan Berkembang

menghasilkan Mengembangkan Menghubungkan Menghasilkan Menghasilkan


gagasan yang gagasan yang ia gagasan yang ia gagasan yang gagasan yang
orisinal miliki untuk miliki dengan beragam untuk beragam untuk
membuat kombinasi informasi atau mengekspresikan mengekspresikan
hal yang baru dan gagasan baru untuk pikiran dan/atau pikiran dan/atau
imajinatif untuk menghasilkan perasaannya, perasaannya,
mengekspresikan kombinasi gagasan menilai menilai
pikiran dan/atau baru dan imajinatif gagasannya, serta gagasannya, serta
perasaannya. untuk memikirkan segala memikirkan segala
mengekspresikan risikonya dengan risikonya dengan
pikiran dan/atau mempertimbangkan mempertimbangkan
perasaannya. banyak perspektif banyak perspektif
seperti etika dan seperti etika dan
nilai kemanusiaan nilai kemanusiaan
ketika gagasannya ketika gagasannya
direalisasikan. direalisasikan
dalam bentuk aksi
nyata program gaya
hidup berkelanjutan.

menghasilkan Mengeksplorasi dan Mengeksplorasi dan Mengeksplorasi dan Mengeksplorasi dan


karya dan mengekspresikan mengekspresikan mengekspresikan mengekspresikan
tindakan yang pikiran dan/atau pikiran dan/atau pikiran dan/atau pikiran dan/atau
orisinal perasaannya sesuai perasaannya dalam perasaannya dalam perasaannya dalam
dengan minat dan bentuk karya bentuk karya bentuk karya
kesukaannya dalam dan/atau tindakan, dan/atau tindakan, dan/atau tindakan,
bentuk karya serta serta serta
dan/atau tindakan mengevaluasinya mengevaluasinya mengevaluasinya
serta mengapresiasi dan dan dan
dan mengkritik mempertimbang mempertimbangkan mempertimbangkan
karya dan tindakan kan dampaknya dampak dan dampak dan
yang dihasilkan bagi orang lain risikonya bagi diri risikonya bagi diri
dan lingkungannya dan lingkungannya
dengan dengan
menggunakan menggunakan
berbagai perspektif. berbagai perspektif
dalam bentuk
proposal rancang
karya gaya hidup
berkelanjutan

memiliki berupaya mencari Menghasilkan solusi Bereksperimen Bereksperimen


keluwesan solusi alternatif saat alternatif dengan dengan berbagai dengan berbagai
berpikir dalam pendekatan yang mengadaptasi pilihan secara pilihan secara
mencari diambil tidak berbagai gagasan kreatif untuk kreatif untuk
alternatif berhasil dan umpan balik memodifikasi memodifikasi
solusi berdasarkan untuk menghadapi gagasan sesuai gagasan sesuai
permasalahan identifikasi terhadap situasi dan dengan perubahan dengan perubahan
situasi permasalahan situasi. situasi dalam aksi
nyata pelaksanaan
program gaya hidup
berkelanjutan.

(Referensi) Perkembangan Sub-elemen Antarfase - Mandiri

Sub-elemen Belum Mulai Berkembang Sangat


berkembang berkembang sesuai harapan Berkembang

Mengenali Menggambarkan Membuat penilaian Mengidentifikasi


kualitas dan pengaruh kualitas yang realistis kekuatan dan
minat diri serta dirinya terhadap terhadap tantangan-
tantangan yang pelaksanaan dan kemampuan dan tantangan yang
dihadapi hasil belajar; serta minat , serta akan dihadapi
mengidentifikasi prioritas pada konteks
kemampuan yang pengembangan diri pembelajaran,
ingin berdasarkan sosial.
dikembangkan pengalaman
dengan belajar dan
mempertimbangka aktivitas lain yang
n tantangan yang dilakukannya.
dihadapinya dan
umpan balik dari
orang dewasa
(Referensi) Perkembangan Sub-elemen Antarfase - Gotong Royong

Sub-elemen Belum Mulai Berkembang Sangat


berkembang berkembang sesuai harapan Berkembang

kolaborasi - Menunjukkan Menyelaraskan Membangun tim Membangun tim


kerja sama ekspektasi tindakan sendiri dan mengelola dan mengelola
(harapan) positif dengan tindakan kerjasama untuk kerjasama untuk
kepada orang lain orang lain untuk mencapai tujuan mencapai tujuan
dalam rangka melaksanakan bersama sesuai bersama secara
mencapai tujuan kegiatan dan dengan target yang mandiri sesuai
kelompok di mencapai tujuan sudah ditentukan. dengan target yang
lingkungan sekitar kelompok di sudah ditentukan.
(sekolah dan lingkungan sekitar,
rumah). serta memberi
semangat kepada
orang lain untuk
bekerja efektif dan
mencapai tujuan
bersama.

(Referensi) Perkembangan Sub-elemen Antarfase - Beriman, Bertakwa kepada Tuhan


YME, dan Berakhlak Mulia

Sub-elemen Belum Mulai Berkembang Sangat


berkembang berkembang sesuai harapan Berkembang

akhlak pribadi - Membiasakan Berani dan Menyadari bahwa Menyadari bahwa


integritas melakukan refleksi konsisten aturan agama dan aturan agama dan
tentang pentingnya menyampaikan sosial merupakan sosial merupakan
bersikap jujur dan kebenaran atau aturan yang baik aturan yang baik
berani fakta serta dan menjadi dan menjadi
menyampaikan memahami bagian dari diri bagian dari diri
kebenaran atau konsekuensinya sehingga bisa sehingga bisa
fakta untuk diri sendiri menerapkannya menerapkannya
dan orang lain secara bijak dan secara bijak dan
kontekstual kontekstual dalam
aksi nyata program
gaya hidup
berkelanjutan

Mengetahui Ngimbang, Juli 2022

Kepala SMA Negeri I Ngimbang Guru

Ganef Suprijanto, S.Pd.,M.Pd Minah, S.Pd.,M.Pd

Nip. 19631120 198903 1014 Nip.19730412 199801 2 001

Anda mungkin juga menyukai