Nothing Special   »   [go: up one dir, main page]

Contoh RPP Bahasa Inggris Materi Telling Days PPG 2022 Faisal SMPN 8 Satap Dompu

Unduh sebagai pdf atau txt
Unduh sebagai pdf atau txt
Anda di halaman 1dari 12

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)

Sekolah : SMPN 8 Satu Atap Dompu


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas / Semester : VII / Ganjil
Materi Pokok : Telling days
Skill : Reading dan Writing
Alokasi Waktu : 2 JP

A. Kompetensi Inti
KI 3 Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya
tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata.
KI 4 Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai,
memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar,
dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut
pandang/teori.

B. Kompetensi Dasar (KD) dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)

NO Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)


1. 3.3 Mengidentifikasi fungsi sosial, struktur Berdasarkan materi, contoh tabel jadwal
teks, dan unsur kebahasaan teks pelajaran dan contoh percakapan yang
interaksi transaksional lisan dan tulis disajikan oleh guru melalui Powerpoint:
3.2.1 Peserta didik dapat menentukan (C3)
yang melibatkan tindakan memberi dan
nama-nama hari dalam Bahasa
meminta informasi terkait nama hari, Inggris dengan cara menjodohkan
bulan, nama waktu dalam hari, waktu kosakata nama-nama hari dengan
dalam bentuk angka, tanggal, dan tahun, deskripsinya masing-masing.
sesuai dengan konteks penggunaannya. 3.2.2 Peserta didik mampu menggunakan
(C3) adverb of time terkait bertanya
dan menjawab tentang hari dengan
melengkapi kalimat.
3.2.3 Peserta didik mampu membuat (C6)
pertanyaan terkait bertanya dan
menjawab tentang hari.
3.2.4 Peserta didik mampu membuat (C6)
jawaban pertanyaan terkait bertanya
dan menjawab tentang hari.
2. 4.3 Menyusun teks interaksi transaksional Berdasarkan materi dan contoh yang
lisan dan tulis sangat pendek dan disajikan oleh guru melalui video (TPACK):
sederhana yang melibatkan tindakan 4.2.1. Peserta didik dapat mengerjakan (P3)
soal-soal berdasarkan teks
memberi dan meminta informasi terkait
percakapan terkait bertanya dan
nama hari, bulan, nama waktu dalam hari, menjawab tentang hari.
waktu dalam bentuk angka, tanggal, dan 4.2.2. Peserta didik dapat membuat (P5)
tahun, dengan fungsi sosial, struktur teks, dialog tulis singkat terkait bertanya
dan unsur kebahasaan yang benar dan dan menjawab tentang hari.
sesuai konteks.

C. Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti rangkaian proses pembelajaran menggunakan model pembelajaran Problem Based
Learning, peserta didik diharapkan mampu menentukan nama-nama hari dalam Bahasa Inggris dan
menggunakan adverb of time dengan benar dan percaya diri.
D. Materi Pembelajaran
1. Kosa kata hari
Contoh: Monday, Tuesday, Wednesday, Thursday, Friday, Saturday, Sunday.

2. Keterangan waktu (Adverb of time) untuk menerangkan kapan


Contoh: Now, soon, later, this time, this afternoon, tonight, last night, today, yesterday, tomorrow,
three days ago, last week,a couple of month ago, often, after, etc.

3. Percakapan
Aurel : Dodi, what day is it?
Dodi : It is Monday Aurel. What’s the matter?
Aurel : Nothing, I just have an apointment with dentist.
Dodi : When will it be?
Aurel : On September 27th.
Dodi : Oh, it is on Tuesday, which means tomorrow.

4. Jadwal Pelajaran (lesson timetable)


Time Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday
08.30 – 09.15 am Math Phisics Civics Computer Religion Chemistry
09.15 – 10.00 am Math Phisics Civis Computer Religion Chemistry
10.00 – 10.30 am Break time Break time Break time Break time Religion Break time
10.30 – 11.15 am Bahasa English Geographi German Sports
11.15 – 12.00 am Bahasa English Geographi German Sports
12.00 – 12.30 pm Break time Break time Break time Break time Break time
12.30 – 01.15 pm History Music Biology Economics Arts
01.15 – 02.00 pm History Music Biology Economics Arts

E. Metode Pembelajaran
 Pendekatan : Scientific Approach
 Model : Problem Based Learning (PBL)
 Teknik : Tanya jawab, diskusi dan penugasan

F. Media Pembelajaran
 Alat
1. Laptop
2. External Speaker
3. LCD Projector
4. Screen projector
5. Terminal Roll
 Media
1. Jadwal Pelajaran SMP
2. Video tentang bertanya dan menjawab terkait hari.
3. File Powerpoint untuk menampilkan gambar dan memutar video
(https://drive.google.com/drive/folders/1I6RXtRS6jClQSOB8uTDHQ-
AKlf_zLb43?usp=sharing.)

G. Sumber Belajar
1. Buku When English Rings a Bell 2016
2. https://agendaweb.org/vocabulary/days-worksheets-resources.html
3. https://www.liveworksheets.com
4. https://www.k5learning.com/free-math-worksheets/first-grade-1/telling-time/days-of-week
5. Lembar Kerja Peserta didik
H. Langkah-langkah Pembelajaran

Kegiatan Pendahuluan (15 menit)


 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka, menanyakan kabar peserta didik, berdoa
untuk memulai pembelajaran, dan memeriksa kerapian, kesiapan serta kehadiran peserta
didik sebagai sikap disiplin.
 Mengaitkan materi/tema/kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman
peserta didik. 10’
 Menyampaikan tujuan pembelajaran.
 Menjelaskan hal-hal yang akan dipelajari, kompetensi yang akan dicapai, serta metode
belajar yang akan ditempuh,

Kegiatan Inti (90 menit)


Orientasi peserta  Guru menampilkan video percakapan melalui PPT.
didik pada masalah

 Guru mengajukan beberapa pertanyaan terkait gambar / video,


seperti:
- What do you think about the photo / video?
- What are they doing?
- How to ask and tell someone about days? 25’
 Peserta didik diberikan kesempatan untuk menjawab pertanyaan
guru.
 Peserta didik menjodohkan kosakata nama-nama hari dengan
deskripsinya masing-masing.
 Guru menampilkan contoh percakapan tentang bertanya dan
menjawab tentang hari.
 Peserta didik secara berpasangan membaca percakapan yang
disajikan guru.
 Peserta didik membuat pertanyaan terkait hari dengan mengubah
kalimat afirmatif menjadi kalimat interogatif.
 Peserta didik membuat jawaban pertanyaan berdasarkan tabel
jadwal pelajaran yang ditampilkan oleh guru melalui Powerpoint.
Mengorganisasikan  Peserta didik dibentuk dalam beberapa kelompok yang terdiri atas
peserta didik untuk 4 orang.
belajar  Peserta didik diberikan arahan mengenai pembagian tugas anggota
kelompok. 10’
 Peserta didik mendiskusikan, mengumpulkan informasi, dan saling
bertukar informasi mengenai ungkapan untuk bertanya dan
menjawab tentang hari berdasarkan dialog yang disajikan guru.
Membimbing  Peserta didik menjawab pertanyaan guru tekait pemahaman peserta
penyelidikan didik mengenai dialog yang berisi ungkapan bertanya dan
kelompok menjawab tentang waktu yang disajikan.
 Guru berkeliling ke masing-masing kelompok untuk membimbing 5’
peserta didik dalam mencari data dan informasi yang relevan.
 Guru mengecek keterlibatan peserta didik dalam mencari data atau
informasi dari dialog yang disajikan.
 Peserta didik diarahkan untuk berdiskusi mengenai hasil pencarian
Mengembangkan
data dan informasi dari dialog yang disajikan guru.
dan menyajikan 10’
hasil karya  Peserta didik diarahkan dan dibimbing dalam melakukan presentasi
yang dipantau guru.
 Peserta didik untuk bertanya dan memberikan tanggapan terhadap
Menganalisis dan presentasi kelompok lain.
mengevaluasi
 Guru memberikan feedback (umpan balik) tekait presentasi yang 20’
proses pemecahan
masalah dilakukan oleh peserta didik.
 Peserta didik kemudian diberi kesempatan untuk menanyakan
kembali hal-hal yang belum dipahami.
 Guru memberikan Tugas Individu kepada peserta didik.
Kegiatan Penutup (10 menit)
 Peserta didik dengan bimbingan guru menyimpulkan materi pembelajaran.
 Guru menyampaikan informasi tentang rencana kegiatan pembelajaran untuk pertemuan
10’
berikutnya.
 Guru mengucapkan salam perpisahan.

I. Teknik Penilaian
 Penilaian Sikap berupa observasi selama pembelajaran berlangsung tentang kerjasama, disiplin,
dan tanggungjawab.
 Penilaian Pengetahuan berupa tes tertulis berbentuk pilihan ganda dan tes lisan berupa /
observasi terhadap diskusi dan tanya jawab.
 Penilaian Keterampilan berupa tes tetulis berbentuk uraian.

J. Kegiatan Tindak Lanjut


 Remedial
Bagi peserta didik yang belum mencapai target pembelajaran pada waktu yang telah dialokasikan,
perlu diberikan kegiatan remedial. Materi remedial yang diberikan hanya pada materi yang masih
lemah dikuasai oleh peserta didik.
 Pengayaan
Bagi peserta didik yang telah mencapai target pembelajaran sebelum waktu yang telah
dialokasikan berakhir, perlu diberikan kegiatan pengayaan untuk memperluas dan memperdalam
materi serta menaikkan level kompetensi peserta didik.

Dompu, 5 Oktober 2022

Mengetahui,
Kepala SMP 8 Satu Atap Dompu Guru Mata Pelajaran

Neni Fitri Hidayanti, S.Pd, M.Pd. F a i s a l, S.Pd.


NIP 19701204 199702 2 003 NIP 19880812 201903 1006
Lampiran I Lembar Kerja Peserta didik
Lembar Kerja Peserta didik
Sekolah : SMPN 8 Satap Dompu
Kelas : VII
Nama :…………………………

1. Activity 1
Put the words in the boxes into the blanks to complete the sentences. See the examples.
1) …………………
Monday is the first of the week.

2) …………………
Tuesday is the second of the week.

3) ………………… is the third of the week.

4) ………………… is the fourth of the week.

5) ………………… is the fifth of the week.

6) ………………… is the sixt of the week.

7) ………………… is the sevent of the week.

Monday Thursday Friday Wednesday

Tuesday Saturday Sunday

2. Activity 2
Read the dialogues and answer the questions based on the text.
Aurel : Dodi, what day is it?
Dodi : It is Monday Aurel. What’s the matter?
Aurel : Nothing, I just have an apointment with dentist.
Dodi : When will it be?
Aurel : On September 27th.
Dodi : Oh, it is on Tuesday, which means tomorrow.

Questions:
1) What day is today? 7) What day is before Tuesday?
a. Sunday c. Wednesday a. Saturday c. Thursday
b. Monday d. Friday b. Friday d. Monday
2) What day was yesterday?
a. Monday c. Sunday
b. Thursday d. Saturday
3) What day is tomorrow?
a. Sunday c. Wednesday
b. Tuesday d. Friday
4) What day was the day before yesterday?
a. Saturday c. Friday
b. Thursday d. Monday
5) What day is the day after tomorrow?
a. Saturday c. Wednesday
b. Friday d. Sunday
6) What day is after Monday?
a. Tuesday c. Wednesday
b. Friday d. Thursday
3. Activity 3
Change the sentence form from afirmative into interrogative form.
1) Today is Thursday.
2) Yesterday was Wednedsday.
3) Tomorrow is Friday.
4) The day before yesterday was Tuesday.
5) The day after tomorrow is Saturday.
6) The day before Tuesday is Monday.
7) The day after Saturday is Sunday.

Answer:

1) What day is today?

2) What day was yesterday?

3) ……………………………………………..

4) ……………………………………………..

5) ……………………………………………..

6) ……………………………………………..

7) ……………………………………………..

4. Activity 4
Look at Donny’s lesson schedule below then answer the questions.
Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday
Religion
Math Phisics Civics Computer Chemistry
education
Religion
Math Phisics Civis Computer Chemistry
education
Religion
Break time Break time Break time Break time Break time
education
Dompunese
Bahasa Indonesia English Geographi Sports
Culture
Dompunese
Bahasa Indonesia English Geographi Sports
Culture
Break time Break time Break time Break time Break time
History Music Biology Economics Arts
History Music Biology Economics Arts

Questions:
1) On what day Donny study English?
2) On what day Donny study Dompunese culture?
3) On what day Donny study Biology?
4) On what day Donny study History?
5) On what day Donny study Religion education?
5. Penilaian

Homework
A. Pilihan Ganda
Read the dialogue and answer the questions. Choose the best answer by giving cross to one of the
options.
Tata : Intan, I lost my lesson schedule. Can I ask some question about the schedule?
Dewi : Ok, what is your question?
Tata : On what day we study English with Mr. Faisal?
Doewi : We study English with Mr. Faisal every Friday.
Tata : What about Saturday, what subject we study on Saturday?
Dewi : We study Biology and Art on Saturday.
Tata : How about history. On what day we learn history?
Dewi : We learn History every Monday.
Tata : On Monday?
Dewi : Yes, we do. Today is Sunday, Monday is tomorrow.
Tata : Oh, I don’t do the homework of History yet.
Dewi : You have to finish you homework soon. I have finished it yesterday.
Tata : What day was yesterday?
Dewi : Yesterday was Saturday.

1) On what day Tata study English?


2) Biology and Art are the subject on ….
3) On what day Tata learn History?
4) What day is tomorrow?
5) What day was yesterday?

B. Essay
1) Make a short dialogue about asking and telling about days based on the situation that you design.
Lampiran II Instrumen Penilaian
Teknik Penilaian
a. Penilaian Sikap

No. Hari/ Nama Peserta didik Nilai Karakter Score


Tanggal
Kerjasama Disiplin Tanggung
Jawab
3 2 1 3 2 1 3 2 1
1.
2.
3.
4.
5.

Nilai = Skor yang diperoleh x 100


Skor Maksimal

Rubrik Penilaian Observasi


Kriteria Aspek yang dinilai Score
3 2 1
Kerjasama 1. Jika Siwa selama diskusi Jika 2 aspek Jika 1 Jika tidak
ikut serta mengusulkan terlaksana aspek ada aspek
ide/ pendapat terlaksana terlaksana
2. Jika peserta didik ikut serta
dalam membuat kesimpulan
hasil diskusi kelompok
Tanggung 1. Jika peserta didik ikut Jika 2 aspek Jika 1 Jika tidak
Jawab menyelesaikan tugas terlaksana aspek ada aspek
dengan lengkap terlaksana terlaksana
2. Jika peserta didik ikut
mempresentasikan hasil
diskusi
Disiplin 1. Jika peserta didik Jika 2 aspek Jika 1 Jika tidak
menyelesaikan tugas tepat terlaksana aspek ada aspek
waktu terlaksana terlaksana
2. Jika peserta didik patuh pada
peraturan kerja kelompok
b. Penilaian Pengetahuan
1) Bentuk penilaian : Kata dengan Keterangannya
No Jawaban Jawaban
Gambar No Jawaban
. Benar Salah
3 The third of the week 6 Wednesday 20 0
4 The fourth of the week 4 Thursday 20 0
5 The fifth of the week 5 Friday 20 0
6 The sixth of the week 3 Saturday 20 0
7 The seventh of the week 2 Sunday 20 0
Skor maksimal 100

2) Bentuk penilaian : Pilihan Ganda


NO PILIHAN GANDA SKOR
1 Jawaban Benar 10
2 Jawaban Salah/Tidak dijawab 0

Pedoman Penilaian
1. Jumlah soal = 10
2. Jumlah skor maksimal 10 x 10 = 100

c. Penilaian Keterampilan
Bentuk penilaian : Uraian

Kriteria Penilaian
Bentuk Uraian Skor
Soal
Essay Setiap jawaban benar, Tata bahasa benar, dan 20
pilihan kata yang tepat
Setiap jawaban benar, Tata bahasa kurang tepat, 7,5
dan pilihan kata yang tepat
Setiap jawaban benar, Tata bahasa salah, dan
pilihan kata yang tepat 5
Setiap jawaban benar, Tata bahasa salah, dan
pilihan kata tidak tepat 2,5
Setiap jawaban salah, Tata bahasa salah, dan 0
pilihan kata tidak tepat
Lampiran III Materi Pembelajaran

Asking and Telling Days

Day dalam bahasa Indonesia berarti hari. Dalam bagian ini akan dijelaskan nama yang dikenal atau
digunakan untuk menyebutkan hari di dalam bahasa Inggris. Lengkap dengan petunjuk pengucapan
(pronunciation)nya, berikut ini adalah tujuh (7) nama hari yang digunakan dalam bahasa Inggris:

1. Monday (diucapkan menjadi: /’mun.dei/ ) artinya: Senin


2. Tuesday (diucapkan menjadi: /’tiu:z.dei/ ) artinya: Selasa
3. Wednesday (diucapkan menjadi: /’wenz.dei/ ) artinya: Rabu
4. Thursday (diucapkan menjadi: /’thurz.dei/ ) artinya: Kamis
5. Friday (diucapkan menjadi: /’frai.dei/ ) artinya: Jumat
6. Saturday (diucapkan menjadi: /’sa.ta.dei/ ) artinya: Sabtu
7. Sunday (diucapkan menjadi: /’sun.dei/ ) artinya: Minggu
Perlu diperhatikan, memang untuk mengucapkan hari Selasa (Tuesday) dan Kamis (Thursday) agak sulit
dalam segi pronunciation-nya. Oleh sebab itu, perlu untuk berlatih lebih banyak agar bisa mengucapkan
kedua kata tersebut dengan lebih baik.
Di samping itu, dari segi penulisan, dalam bahasa Inggris ketika ingin menuliskan keterangan hari, maka
harus selalu diawali dengan huruf kapital. Misalnya, hari Minggu, maka dapat ditulis “Sunday” bukan
“sunday”

Contoh Kalimat
Today is Monday (Hari ini adalah hari senin)
Yesterday was Sunday (Kemarin adalah hari selasa)
Tomorrow will be Tuesday (Besok adalah hari selasa)
The day after tomorrow will be Wednesday (Lusa adalah hari rabu)
I go to school every Monday until Friday (aku pergi ke sekolah setiap hari senin sampai jumat)

Berikut ini adalah beberapa contoh penggunaan keterangan hari atau pemakaian nama hari di dalam
bahasa Inggris secara benar, silakan dilihat dan dipahami:
– I work only 3 days a week, every Sunday, Wednesday, and Friday. (Saya bekerja hanya 3 hari dalam
satu minggu, setiap hari Minggu, Rabu, dan Jumat)
– We will meet on Sunday morning. (Kita akan bertemu di hari Minggu pagi)
– The meeting is on Tuesday at 7. (Rapatnya adalah pada hari Selasa pukul 7)
– We received the invitation last Saturday. (Kami menerima undangan pada Sabtu yang lalu)
– She came here on Monday. (Dia (perempuan) (telah) datang kemari pada hari Senin)
Hal lain yang perlu untuk selalu diperhatikan adalah, ketika ingin merujuk pada nama hari maka
gunakanlah preposisi “on”. Jadi, “on Friday” bukan “at Friday” atau “in Friday”.

Yesterday, Today, Tomorrow, and The Day After Tomorrow


Yesterday, today, tomorrow, and the day after tomorrow are common time information used
with names of the days of the week. Considering Indonesian does not have var ious tenses,
time information is very crucial.
 kemarin – yesterday
 hari – day
 hari ini – today (this day)
 besok – tomorrow
 lusa – the day after tomorrow

Referring to Next and Last Week


Not much different from English, when referring to days next or last week, you only need to
add “next” or “last” following the day. Below is the general rule:
 Next [ … ] [ … ] depan
 Last [ … ] [ … ] lalu [ … ] yang lalu
Vocabularies
 depan – next
 lalu – last
 yang lalu – last
Examples
 Saya akan pergi ke pantai Sabtu depan. I will go to the beach next Saturday.
 Dapatkah kamu menemui saya Jumat depan? Can you meet me next Friday?
 Kamis lalu Rina ada ujian piano. Last Thursday Rina had a piano examination.
 Apa yang dibeli Budi Selasa yang lalu? What did Budi buy last Tuesday?
Look at Donny’s lesson schedule below then answer the questions.
Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday
Religion
Math Phisics Civics Computer Chemistry
education
Religion
Math Phisics Civis Computer Chemistry
education
Religion
Break time Break time Break time Break time Break time
education
Dompunese
Bahasa Indonesia English Geographi Sports
Culture
Dompunese
Bahasa Indonesia English Geographi Sports
Culture
Break time Break time Break time Break time Break time
History Music Biology Economics Arts
History Music Biology Economics Arts

Contoh Dialog:
Donnie : What day is today?
Rama : Today it's Monday. What day is tomorrow?
Donnie : Tomorrow is Tuesday.
Rama : What is the day after tomorrow?
Donnie : Day after tomorrow is Wednesday. Then what day was yesterday?
Rama : Yesterday was Sunday.
Donnie : What day was the day before yesterday?
Rama : The day before yesterday was Saturday.

Anda mungkin juga menyukai