Nothing Special   »   [go: up one dir, main page]

PTS Seni Musik Kelas XI Ganjil

Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 8

YAYASAN ARDHYA GARINI PENGURUS CABANG LANUD ADISUTJIPTO

SEKOLAH MENENGAH ATAS


SMA “ANGKASA” ADISUTJIPTO
TERAKREDITASI : A
Jl. Janti Lanud Adisutjipto Maguwoharjo Depok Sleman Yogyakarta

Telp. 0274 489067 Email : smaangkasa.adisutjipto@yahoo.com

NASKAH SOAL PENILAIAN TENGAH SEMESTER GASAL


TAHUN AJARAN 2022/2023
Mata Pelajaran : Seni Budaya (Seni Musik)
Kelas/ Program : XI IPA /IPS
Hari / Tanggal : Selasa, 27 September 2022
Waktu : 09.30 – 10.30 WIB (60 Menit)

Petunjuk Umum:
1. Berdoalah sebelum mengerjakan soal
2. Jawaban dikerjakan pada LJK yang di sediakan Sekolah
3. Jangan ada coretan apapun diluar kotak LJK
4. Jangan lupa menuliskan identitas yang tersedia di LJK
5. Naskah soal dikumpulkan kembali kepada pengawas ruang

A. Pilihlah jawaban yang paling tepat dengan menyilang (X) pada huruf A,B,C,D atau E pada lembar
jawab yang tersedia

1. Sebuah hasil karya musik dikatakan baik dan berkualitas salah satunya adalah apabila....
a. menggunakan nada-nada yang sulit
b. arransemen musik sangat susah untuk diikuti
c. memiliki pola nada dan irama yang menarik
d. mudah untuk disesuaikan dengan alat musik
e. tidak mudah untuk dilakukan perubahan arransemen

2. Pencipta sebuah karya musik dikenal sebagai seorang....


a. komposisi
b. komponis
c. kompresor
d. komplementer
e. kompanien
3. Musik yang mudah untuk dinikmati merupakan ciri musik?
a. musik dangdut
b. musik keroncong
c. musik jazz
d. musik seriosa
e. musik POP

4. Musik dangdut adalah jenis musik yang tidak termasuk ke dalam jenis musik tradisional
nusantara karena....
a. dipengaruhi oleh jenis musik dari Eropa
b. musik tersebut berasal dari India
c. tidak mencerminkan budaya asli bangsa Indonesia
d. aslinya musik tersebut adalah musik melayu
e. menggunakan alat-alat musik modern

5. Musik pop termasuk musik?


a. Tonal
b. Atonal
c. dapat menanamkan rasa nasionalisme
d. sebagai media berekspresi diri
e. Disonan

6. Musik yang tidak memiliki bentuk yang teratur dan sulit untuk dinikmati adalah?
a. alat musik yang digunakan
b. jenis musik yang digunakan
c. arransemen yang digunakan
d. Musik Atonal
e. Musik Tonal

7. Tradisi musik Barat pada awlnya mengandung tujuan..


a. Hiburan
b. Politik
c. Spiritual
d. Ekonomi
e. Sosial

8. Jenis musik yang didominasi permainan gitar penuh improvisasi adalah ….


a. Musik Rock
b. Musik Dangdut
c. Musik Ragge
d. Musiik Pop
e. Musik Blues
9. Pelopor musik pada zaman pertengahan adalah Gullanme Dufay dari..
a. Yunani
b. Belanda
c. Indonesia
d. Itali
e. Prancis

10. Guido d’ Arezzo (1050 M) mempunyai peran dalam perkembangan musik di zaman pertengahan
yaitu..
a. membuat alat musik
b. mengembangkan dasar dasar teori musik
c. membuat dramamusikal
d. mengembangkan ritme atau pola irama
e. tanda tempo

11. Suatu karya musik atau lagu memiliki gaya lagu yang menggambarkan watak tertentu. Gaya lagu
lambat identik dengan watak....
a. tegar
b. dinamis
c. gembira
d. lembut
e. gagah

12. Zaman Renaisance artinya..

a. mahir memainkan alat musik


b. kelahiran kembali
c. dapat menyanyikan semua jenis lagu
d. zaman kegelapan
e. mempunyai gaya atau performance yang khas sesuai dengan jenis lagu

13. Karya musik dengan gaya cepat menggambarkan watak....


a. tenang
b. khidmat
c. melankolis
d. dinamis
e. penuh wibawa
14. Giovanni Gabrieli (1557 – 1612) adalah salah satu tokoh musik pada zaman renaisance berasal
dari..
a. Belanda
b. Australia
c. Amerika
d. Italia
e. Prancis

15. Sebuah lagu dengan jenis dangdut disukai masyarakat kebanyakan karena....
a. arransemen musiknya memiliki kesulitan yang tinggi
b. pesan moral yang dibawa sangat tinggi
c. mengumbar banyak nilai-nilai filosofis
d. lagunya menarik dan sangat menghibur
e. memiliki tempo yang sangat dinamis

16. Berikut adalah seorang penyanyi Pop Jawa/dangdut yang terkenal pada masanya dan melegenda
sampai sekarang, yaitu...
a. Alam
b. Afgan
c. Didi kempot
d. Sundari Sukoco
e. Edi Tampubolon

17. Faktor-faktor yang dibutuhkan oleh para komponis agar karya musik yang dihasilkan bermutu
adalah seperti di bawah ini, kecuali.....
a. jiwa komponis
b. cita rasa musikal
c. orisinalitas gagasan
d. kesiapan dana
e. keterampilan dalam membaca bentuk nada

18. Tahapan pertama kali dalam menciptakan sebuah karya musik adalah....
a. membuat not lagu
b. menentukan birama
c. menentukan nada dasar
d. membuat syair lagu
e. imajinasi atau ide
19. Setelah runtuhnya kaum feodal muncul aliran baru yang didasari oleh rasa cinta kasih sesama
manusia yang disebut dengan aliran...
a. romantisme
b. humanisme
c. pragmatisme
d. idealisme
e. emosional

20. Zaman setelah renaisance adalah zaman..


a. mastaba
b. Barok
c. minalpha
d. klasik
e. modern

21. Sandiwara dengan tokoh para penyanyi yang diiringi oleh musik Orkestra disebut..
a. toramatzu
b. hokaido
c. Opera
d. teater
e. ikana

22. tokoh musik pada zaman Barok adalah..


a. Mozart
b. J.S Bach
c. Iwan Fals
d. Fredy mercury
e. Bella Bartok

23. Zaman Klasik berkisar pada tahun..


a. 1720-1750
b. 1650-1775
c. 1750-1820
d. 1820-1900
e. 1950-2000

24. salah satu tokoh musik dari zaman Klasik adalah..


a. J.S Bach
b. Handel
c. Eros jarot
d. Mozart
e. Vivaldi
25. Hal pertama yang diperlukan oleh seorang seniman dalam menghasilkan karya-karyanya
adalah....
a. alat-alat perlengkapan
b. media
c. biaya
d. ide atau gagasan
e. perencanaan

26. Seorang seniman menghasilkan gagasan dalam membuat sebuah hasil karya seninya
berdasarkan....
a. pengalaman hidupnya
b. kondisi ekonominya
c. cita rasa seninya
d. lingkungannya
e. kondisi emosionalnya

27. Musik lebih sebagai ungkapan pribadi yang diungkapkan dalam penerapan dinamika, adalah ciri-
ciri pada musik zaman ….
a. Barok
b. Klasik
c. Romantik
d. Modern
e. Tradisional

28. Tokoh musik zaman romantik adalah..


a. Mozart
b. Bethoven
c. Johann Strauss
d. Nella karisma
e. Ahmad dani

29. Musik yang berciri improvisasi, lahir, berkembang, dan populer di kalangan masyarakat kulit
hitam Amerika Serikat adalah musik ….
a. Pop
b. Dangdut
c. Rock
d. Jazz
e. Blues
30. Bengawan Solo termasuk genre musik..
a. Pop
b. dangdut
c. Kroncong
d. Jazz
e. Regge

31. Musik yang lahir, tumbuh, dan berkembang di lingkungan masyarakat umum dinamakan musik
….
a. pop
b. Rakyat tradisional
c. jazz
d. indie
e. rock

32. Musik reggae berasal dari ..


a. London
b. Itali
c. Bali
d. Jerman
e. Jamaika

33. Bila kita mendengakan lagu yang terdengar hanya suara musik disebut..
a. Nada
b. Musik Instrumental
c. kenangan
d. Irama
e. Ketentraman

34. Dalam sebuah film atau teater biasanya ada musik pengiring yang disebut…
a. musik pop
b. musik ilustrasi
c. musik jazz
d. musik pengiring
e. musik latar

35. Tidak semua bunyi dapat dikatakan sebagai musik, karena……


a. Musik merupakan bunyi yang memiliki nada tunggal
b. Bunyi tanpa irama bukan merupakan musik
c. Bunyi yang memiliki irama dan melodilah yang bisa dikatakan sebagai musik
d. Musik hanya dapat didengar jika ada bunyi
e. Musik tidak memerlukan bunyi untuk didengar
36. jenis suara tinggi wanita disebut..
a. Sopran
b. mezzosopran
c. Alto
d. tenor
e. bass

37. jenis Suara rendah wanita disebut


a. sopran
b. mezzosopran
c. bariton
d. bass
e. Alto

38. Suara tinggi pria disebut..


a. sopran
b. Alto
c. Bass
d. bariton
e. tenor

39. Koesplus termasuk dalam genre musik...


a. dangdut
b. pop
c. kroncong
d. rock
e. blues

40. suara rendah pria disebut..


a. Alto
b. Bass
c. tenor
d. bariton
e. sopran

Anda mungkin juga menyukai