Nothing Special   »   [go: up one dir, main page]

Notulen Pembinaan BKB

Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 1

NATULEN

Hari/Tanggal : Senin, 07 Januari 2019


Pukul : 10.00 Wib
Tempat : Desa Trieng Meuduro Tunong
Kegiatan : Pembinaan Kelompok kegiatan BKB
Jumlah Peserta : 6 Peserta
Yang dihadiri oleh : Kelompok BKB

Hasil dalam pertemuan koordinasi dengan tokoh formal :


A. Tujuanpembentukan kelompok BKB
1. Meningkatkan pengetahuan dan kesadaran orang tua dan anggota keluarga tentang tumbuh
kembang anak melalui kegiatan ransangan fisik, mental, sosial serta moral.
2. Meningkatkan ketrampilan orang tua dan keluarga dalam pengasuhan anak.
3. Meningkatkan kesadaran, perhatian, dan keterlibatan lembaga-lembaga masyarakat yang ada seperti
puskesmas posyandu, PKK dan sebagainya dalam rangka meningkatkan kesejahteraan anak balita.

B. Masalah yang dihadapi


1. Masih banyak orang tua yang polah pengasuhananak yang salah dalam keluarga.
2. Kurangnya pengetahuan para orang tua tentang tumbuh kembang anak(KKA) melalui program
KKBPK.
3. Kurangnya pengetahuan kader tentang program kkbpk.

C. Solusinya
1. PKB/PLKB melakukan pembinaan kepada kader.
2. PKB/PLKB dan kadermelakukan Pembinaan kepada masyarakat khususnya para orang tua dan
keluarga.
3. Tokoh Formal dan Informal dapat menbantu berperan aktif untuk menggerakkan Program KKBPK
yaitu melalui kelompok poktan.

D. Kesimpulan:
Dengan terbentuknya kelompok kegiatan BKB, maka PKB/PLKB beserta kader dapat langsung
melakukan pelayanan dan pembinaan kepada masyarakat khususnya keluarga yang mempnyai balita
serta keluarga lainnya agar keberhasilan Program KKBPK dapat tercapai.
Demikian hasil koordinasi dengan tokoh formal maka dikeluarkan dalam suatu surat keputusan (sk)
oleh kepala Desa.

Sawang, 07 Januari 2019


PKB

RAMANI
NIP.19631231 200701 2 032

Anda mungkin juga menyukai