Nothing Special   »   [go: up one dir, main page]

Soal MKP (L)

Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Unduh sebagai docx, pdf, atau txt
Anda di halaman 1dari 6

Materi Akuntansi

Senin, 18 Agustus 2014

Latihan Soal Mengelola Kartu Piutang


SOAL 1
Transaksi PT Harpindo adalah sebagai berikut :
2 Agustus 2012 Menjual barang A kepada Toko Mataram Sakti senilai Rp 20.000.000,00
5 Agustus 2012 Penjualan kredit barang A kepada Toko Bedagan sebesar Rp 60.000.000,00
6 Agustus 2012 Penjualan kredit barang A kepada Toko Asia sebesar Rp 80.000.000,00
9 Agustus 2012 Penerimaan kas pelunasan piutang Toko Bedagan sebesar Rp 40.000.000,00
10 Agustus 2012 Diterima pembayaran dari Toko Mataram Sakti sebesar Rp 10.000.000,00
11 Agustus 2012 Penerimaan kas pelunasan piutang Toko Asia sebesar Rp 40.000.000,00
15 Agustus 2012 Diterima pembayaran ke-2 dari Toko Mataram Sakti senilai Rp 60.000.000,00
16 Agustus 2012 Penjualan kredit barang B kepada Toko Bedagan sebesar Rp 10.000.000,00
18 Agustus 2012 Penjualan kredit barang B kepada Toko Asia sebesar Rp 15.000.000,00
20 Agustus 2012 Retur Penjualan barang B dari Toko Bedagan sebesar Rp 20.000.000,00
21 Agustus 2012 Diterima laporan dari Toko Mataram Sakti bahwa telah terjadi kebakaran dan PT
Harpindo memutuskan untuk menghapuskan piutang Toko Mataram Sakti sebesar Rp 60.000.000,00
27 Agustus 2012 Ada surat dari Toko Mataram Sakti mendapat ganti rugi dari perusahaan asuransi
dan akan melunasi sisa tagihannya dan akan direalisasikan pembayarannya pada tanggal 29 Agustus
2012.
29 Agustus 2012 Penerimaan kembali piutang yang telah dihapus Rp 60.000.000,00
Diminta : Catatlah transaksi diatas dalam jurnal!

SOAL 2
Berikut ini transaksi-transaksi pada PT SUBUR :
01-Des-12 Dijual barang dagang kepada Toko ABC secara kredit Faktur No. 300
Dengan Transaksi sebagai berikut :
6 buah Printer HP Deskjet F2200 @ Rp 1.000.000
12 buah Hardisk External Thosiba 500 G @ Rp 500.000
9 buah Tinta Printer HP Riva Ink @ Rp 50.000
50 buah CD RW Blank @ Rp 2.000
14 buah Mouse Logitech @ Rp 175.000
03-Des-12 Dijual barang dagang kepada Toko Budi secara kredit Faktur No. 301
Dengan Transaksi sebagai berikut :
5 buah Printer HP Deskjet 3900 @ Rp 500.000
9 buah Mouse Logitech @ Rp 200.000
8 buah Hardisk External WD 500 G @ Rp 450.000
1 buah Keybord Microsoft @ Rp 100.000
08-Des-12 Dijual barang dagangan kepada Toko Lestari secara kredit Faktur No. 302
Dengan Transaksi sebagai berikut :
4 buah Printer HP Lasserjet Profesional P1102 @ Rp 1.500.000
10 buah Mouse Microsoft @ Rp 50.000
5 buah Keybord Microsoft @ Rp 100.000
10-Des-12 Penerimaan kas atas pembayaran piutang dari Toko ABC sebesar Rp 12.000.000,00 BKM
14-Des-12 Penerimaan kas atas pembayaran piutang dari Toko Budi sebesar Rp 4.000.000,00 BKM
16-Des-12 Penerimaan kas atas pembayaran piutang dari Toko Lestari sebesar Rp 4.500.000,00 BK
19-Des-12 Dijual barang dagang kepada Toko ABC secara kredit Faktur No. 303
2 buah Printer HP Lasserjet Profesional P1102 @ Rp 1.500.000
4 buah Printer HP Deskjet 3900 @ Rp 500.000
2 buah Printer HP Deskjet F2200 @ Rp 1.000.000
5 buah Printer HP Deskjet 1300 @ Rp 400.000
22-Des-12 Dijual barang dagang kepada Toko Lestari secara kredit Faktur No. 304
11 buah Mouse Microsoft @ Rp 50.000
10 buah Keybord Microsoft @ Rp 100.000
6 buah Mouse Logitech @ Rp 175.000
4 buah Keybord Logitech @ Rp 350.000
24-Des-12 Diterima kabar dari Toko ABC bahwa Toko ABC sedang menderita kebangkrutan dan PT.
memutuskan untuk menghapus piutangnya sebesar Rp 12.000.000,00 BM No. 25

26-Des-12 Diterima pembayaran piutangnya dari Toko Budi sejumlah Rp 3.700.000,00 dan sisanya
BKM No. 503 dan BM No 26
28-Des-12 Diterima surat pemberitahuan dari Toko ABC bahwa Toko ABC masih mampu melunasi s
yang pembayarannya akan dilaksanakan tanggal 31 Desember 2011 BM No. 27

30-Des-12 Penerimaan pembayaran piutangnya dari Toko Lestari sebagai pelunasan utangnya sebe
4.500.000,00 BKM No. 504
31-Des-12 Penerimaan kembali atas piutangnya yang telah di hapus dari Toko ABC sebesar Rp 12.0
BKM No. 505
Berdasarkan data diatas, diminta :
1. Buatlah pencatatan ke dalam Jurnal!
2. Buatlah Bukti Transaksi diatas!
3. Posting transaksi diatas dalam Jurnal Penjualan!
4. Posting transaksi diatas dalam Jurnal Umum!
5. Posting transaksi diatas dalam Jurnal Pengeluaran Kas!
6. Posting transaksi diatas dalam Buku Besar!
7. Catat transaksi diatas ke dalam Kartu Piutang!
8. Buat Daftar Saldo Utang/Daftar Rekapitulasi Piutang!

SOAL 3
Berikut ini daftar data pelanggan pada Toko Modis Jaya yang beralamat di Jalan Kelapa Nomor 1
pada bulan Januari 2012.
DAFTAR NAMA PELANGGAN
Waktu
No Nama Pelanggan Alamat
Transaksi Termin Jatuh T
1 Toko Ananta Jl. Nusa No. 2 02/01/2012 30 hari 01/02/2
Yogyakarta
2 Toko Batita Jl. Gembong No. 4 10/01/2012 30 hari 09/02/2
Yogyakarta
3 Toko Cantik Jl. Majapahit No. 11 17/01/2012 30 hari 16/02/2
Yogyakarta
4 Toko Gaul Jl. Nangka No. 1 25/01/2012 30 hari 24/02/2
Yogyakarta
5 Toko Rumah Baju Jl. Hasanudin No. 7 28/01/2012 30 hari 27/02/2
Yogyakarta
6 Toko Tamochi Jl. Senopati No. 5 12/01/2012 30 hari 11/02/2
Yogyakarta
7 Toko Vaneza Jl. Manggis No. 1 27/01/2012 30 hari 26/02/2
Yogyakarta

Berikut data transaksi piutang yang terjadi pada Toko Modis Jaya selama bulan Februari 2012.
a. Pada tanggal 1 Februari 2012 menerima pelunasan piutang dengan bukti transaksi No. 12
penjualan kredit tanggal 2 Januari 2012 .
b. Pada tanggal 2 Februari 2012 menerima kembali barang dagangan yang telah dijual kepa
sebanyak 2 buah @ Rp 98.000,- denagn bukti transaksi No. 01
c. Pada tanggal 9 Februari 2012 menerima pelunasan piutang dari Toko Batita atas penjuala
Januari 2012 dengan bukti transaksi No. 121
d. Pada tanggal 14 Februari 2012 menjual barang dagangan secara kredit kepada Toko Tam
sebagai berikut :
6 buah Blus unik @ Rp 52.000
12 buah Gaun Indah @ Rp 60.000
6 buah Kemeja Elegan @ Rp 40.000
12 buah Rok Trendi @ Rp 43.000
12 buah Rok Anisa @ Rp 38.000
Dengan syarat pembayaran 2/10, n/30 dan bukti transaksi No.50
e. Pada tanggal 19 Februari 2012 menjual barang dagangan secara kredit kepada Toko Gau
sebagai berikut :
12 buah Kemeja unik @ Rp 65.000
12 buah Rok Glamour @ Rp 75.000
12 buah Gaun Sutra @ Rp 98.000
Dengan syarat pembayaran 2/10, n/30 dan bukti transaksi No. 51
f. Pada tanggal 23 Februari 2012 menjual barang dagangan secara kredit kepada Toko Can
sebagai berikut :
12 buah Kemeja unik @ Rp 65.000
12 buah Rok Glamour @ Rp 75.000
12 buah Gaun Indah @ Rp 60.000
12 buah Kemeja Elegan @ Rp 40.000
Dengan syarat pembayaran 2/10, n/30 dan bukti transaksi No. 52
g. Pada tanggal 27 Februari 2012 menjual barang dagangan secara kredit kepada Toko Van
sebagai berikut :
12 buah Gaun Glamour @ Rp 105.000
12 buah Kemeja Elegan @ Rp 40.000
12 buah Gaun Sutra @ Rp 98.000
12 buah Gaun Feminin @ Rp 120.000
Dengan syarat pembayaran 2/10, n/30 dan bukti transaksi No. 53
Berdasarkan data diatas, diminta :
1. Buatlah pencatatan ke dalam Jurnal!
2. Buatlah Bukti Transaksi diatas!
3. Posting transaksi diatas dalam Jurnal Penjualan!
4. Posting transaksi diatas dalam Jurnal Umum!
5. Posting transaksi diatas dalam Jurnal Pengeluaran Kas!
6. Posting transaksi diatas dalam Buku Besar!
7. Catat transaksi diatas ke dalam Kartu Piutang!
8. Buat Daftar Saldo Utang/Daftar Rekapitulasi Piutang!

SOAL 4

BERIKUT DATA MILIK PD ANGKASA


Yang Beralamat di Jl. Abu Bakar Ali No. 65 Menteng Atas, Jakarta Pusat

NO DEBITUR ALAMAT SALDO


1 CV Alam Kaca Jl. Merdeka no 98 Tangerang Rp 6.000.00
2 Toko Madinah Jl. Sloeh Ali No.58 Tangerang Rp 7.122.50
3 PD Ilmi Jl. Daan Mogot No. 45A Jakarta Barat Rp 6.275.00

Data Transaksi yang terjadi pada bulan Juli 2010


Jul-01 Penjualan tunai ke pelanggan BKM No.1
Dengan Transaksi sebagai berikut :
5 m Kaca Bening Tebal 3mm @ Rp 85.000
5 m Kaca Bening Tebal 5mm @ Rp 90.000
4 m Kaca Bening Tebal 8mm @ Rp 150.000
2 m Kaca Bening Tebal 10mm @ Rp 230.000
3 m Kaca Rayben Tebal 5mm @ Rp 70.000
3 m Kaca Rayben Tebal 6mm @ Rp 145.000
3 m Kaca Rayben Tebal 8mm @ Rp 240.000
Jul-02 Dijual barang dagangan ke PD Ilmi, syarat n/30 Faktur No. F-01
Dengan Transaksi sebagai berikut :
9 m Kaca Bening Tebal 5mm @ Rp 90.000
8 m Kaca Bening Tebal 8mm @ Rp 150.000
6 m Kaca Rayben Tebal 5mm @ Rp 70.000
7 m Kaca Rayben Tebal 6mm @ Rp 145.000
7 m Kaca Rayben Tebal 8mm @ Rp 240.000
Jul-04 Dijual barang dagangan ke CV Alam Kaca, syarat 2/10 n/30 Faktur No. F-02
Dengan Transaksi sebagai berikut :
5 m Kaca Bening Tebal 3mm @ Rp 85.000
6 m Kaca Bening Tebal 5mm @ Rp 90.000
2 m Kaca Bening Tebal 8mm @ Rp 150.000
8 m Kaca Rayben Tebal 5mm @ Rp 70.000
4 m Kaca Rayben Tebal 6mm @ Rp 145.000
3 m Kaca Rayben Tebal 8mm @ Rp 240.000
Jul-04 Diterima pelunasan piutang dari CV Alam Kaca untuk saldo bulan juni BKM 02
Jul-06 pelunasan piutang dari Toko Madinah untuk saldo bulan juni BKM 03
Jul-09 Dijual barang dagangan ke Toko Madinah Kaca, syarat 2/10 n/30 Faktur No. F-03
Dengan Transaksi sebagai berikut :
4 m Kaca Bening Tebal 5mm @ Rp 90.000
6 m Kaca Bening Tebal 8mm @ Rp 150.000
2 m Kaca Bening Tebal 10mm @ Rp 230.000
4 m Kaca Rayben Tebal 5mm @ Rp 70.000
5 m Kaca Rayben Tebal 6mm @ Rp 145.000
Jul-12 Penjualan tunai ke pelanggan dengan potongan 10 % BKM 04
Dengan Transaksi sebagai berikut :
4 m Kaca Bening Tebal 3mm @ Rp 85.000
3 m Kaca Bening Tebal 5mm @ Rp 90.000
2 m Kaca Bening Tebal 8mm @ Rp 150.000
4 m Kaca Bening Tebal 10mm @ Rp 230.000
8 m Kaca Rayben Tebal 6mm @ Rp 145.000
5 m Kaca Rayben Tebal 5mm @ Rp 70.000
4 m Kaca Rayben Tebal 8mm @ Rp 240.000
Jul-17 Diterima pelunasan piutang dari PD Ilmi untuk saldo bulan juni BKM 05
Jul-21 Dijual barang dagangan ke CV Alam Kaca, syarat 2/10 n/30 Faktur No. F-04
Dengan Transaksi sebagai berikut :
3 m Kaca Bening Tebal 3mm @ Rp 85.000
6 m Kaca Bening Tebal 5mm @ Rp 90.000
3 m Kaca Bening Tebal 8mm @ Rp 150.000
4 m Kaca Bening Tebal 10mm @ Rp 230.000
6 m Kaca Rayben Tebal 5mm @ Rp 70.000
4 m Kaca Rayben Tebal 6mm @ Rp 145.000
4 m Kaca Rayben Tebal 8mm @ Rp 240.000
Jul-23 Diterima pelunasan piutang dari CV Alam Kaca untuk faktur no F-02, BKM 06
Jul-24 Diterima pembayaran piutang dari PD Ilmi untuk faktur F-01 sebesar Rp. 3,125,000 BK
Jul-25 Dijual barang dagangan ke PD Ilmi, syarat n/30 Faktur No. F-05
Dengan Transaksi sebagai berikut :
5 m Kaca Bening Tebal 3mm @ Rp 85.000
4 m Kaca Bening Tebal 5mm @ Rp 90.000
4 m Kaca Bening Tebal 8mm @ Rp 150.000
4 m Kaca Bening Tebal 10mm @ Rp 230.000
4 m Kaca Rayben Tebal 5mm @ Rp 70.000
4 m Kaca Rayben Tebal 6mm @ Rp 145.000
4 m Kaca Rayben Tebal 8mm @ Rp 240.000
Jul-26 Diterima retur penjualan dari PD Imi Rp. 525,000 atas faktur F-05, Nota Kredit No. 01
Jul-27 Diterima pelunasan piutang dari CV Alam Kaca untuk faktur no F-04, BKM 07
Jul-30 Diterima kabar Toko Madinah mengalami pailit, manajemen memutuskan
menghapus piutangnya, BM-05

Berdasarkan data diatas, diminta :


1. Buatlah pencatatan ke dalam Jurnal!
2. Buatlah Bukti Transaksi diatas!
3. Posting transaksi diatas dalam Jurnal Penjualan!
4. Posting transaksi diatas dalam Jurnal Umum!
5. Posting transaksi diatas dalam Jurnal Pengeluaran Kas!
6. Posting transaksi diatas dalam Buku Besar!
7. Catat transaksi diatas ke dalam Kartu Piutang!
8. Buat Daftar Saldo Utang/Daftar Rekapitulasi Piutang!

Anda mungkin juga menyukai