Sintesis de novo
Tampilan
Sintesis de novo adalah proses pembuatan zat kompleks dari molekul-molekul penyusun sederhana seperti gula, asam amino, garam nitrogen dan mineral yang akan melewati proses metabolisme dalam organisme untuk membentuk struktur zat yang berbeda dan lebih kompleks.[1]Sebagai contoh, Sintesis de novo nukleotida tidak langsung menggunakan basa bebas seperti adenina, guanina, sitosina, timina atau urasil, melainkan menyusun cincin purinanya dengan membangun satu atom atau beberapa atom satu demi satu dan menempelkannya ke ribosa dalam proses sintesis ini.[2] Gangguan dalam jalur biosintesis nukleotida de novo ini berkontribusi pada perkembangan berbagai penyakit manusia, termasuk kanker.[3]
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ Braga, Adelaide; Guerreiro, Carlos; Belo, Isabel (2018). "Generation of Flavors and Fragrances Through Biotransformation and De Novo Synthesis". Food and Bioprocess Technology (dalam bahasa Inggris). 11 (12): 2217–2228. doi:10.1007/s11947-018-2180-8. ISSN 1935-5149.
- ^ Ali, Eunus S.; Sahu, Umakant; Villa, Elodie; O’Hara, Brendan P.; Gao, Peng; Beaudet, Cynthia; Wood, Antony W.; Asara, John M.; Ben-Sahra, Issam (2020). "ERK2 Phosphorylates PFAS to Mediate Posttranslational Control of De Novo Purine Synthesis". Molecular Cell. 78 (6): 1178–1191.e6. doi:10.1016/j.molcel.2020.05.001. ISSN 1097-2765. PMC 7306006 . PMID 32485148.
- ^ Chen, Jie; Yang, Siqi; Li, Yingge; Ziwen, Xu; Zhang, Pingfeng; Song, Qibin; Yao, Yi; Pei, Huadong (2023-11-01). "De novo nucleotide biosynthetic pathway and cancer". Genes & Diseases. 10 (6): 2331–2338. doi:10.1016/j.gendis.2022.04.018. ISSN 2352-3042. PMC PMC10404870 Periksa nilai
|pmc=
(bantuan). PMID 37554216 Periksa nilai|pmid=
(bantuan).