Nothing Special   »   [go: up one dir, main page]

Lompat ke isi

Málaga CF

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Málaga
Berkas:Málaga CF.svg
Nama lengkapMálaga Club de Fútbol
JulukanBoquerones
Berdiri3 April 1904; 120 tahun lalu (1904-04-03)
as Málaga Football Club[1]
StadionEstadio La Rosaleda,
Malaga, Spanyol
(Kapasitas: 30.044[2])
PresidenSheikh Abdullah Al Thani[3][4]
ManajerSergio Pellicer
LigaLa Liga
2014–15ke-9, La Liga
Situs webSitus web resmi klub
Kostum kandang
Kostum tandang
Kostum ketiga
Musim ini

Málaga Club de Fútbol (pengucapan bahasa Spanyol: [ˈmalaɣa ˈkluβ ðe ˈfuðβol]), atau hanya Málaga CF, adalah sebuah klub sepak bola Spanyol yang didirikan tahun 1904. Klub ini bermarkas di Málaga, Andalusia. Klub ini memainkan pertandingan kandangnya di Stadion La Rosaleda yang berkapasitas 33.000 penonton. Seragam mereka berwarna biru-putih.

Daftar pemain

[sunting | sunting sumber]

Skuat utama

[sunting | sunting sumber]

Referensi: www.malagacf.es dan www.lfp.es

Per 20 Juli 2014.[5]

Catatan: Bendera menunjukkan tim nasional sesuai dengan peraturan FIFA. Pemain dapat memiliki lebih dari satu kewarganegaraan non-FIFA.

No. Pos. Negara Pemain
1 GK Kamerun CMR Carlos Kameni
2 DF Spanyol ESP Jesús Gámez
3 DF Brasil BRA Weligton (kapten)
4 DF Portugal POR Flávio Ferreira
5 DF Portugal POR Vitorino Antunes
6 MF Spanyol ESP Ignacio Camacho
8 FW Spanyol ESP Francisco Portillo
9 FW Paraguay PAR Roque Santa Cruz
10 MF Pantai Gading CIV Bobley Anderson
11 MF Argentina ARG Pablo Pérez
12 MF Argentina ARG Fernando Tissone
14 MF Spanyol ESP Recio
15 DF Argentina ARG Marcos Angeleri
16 FW Argentina ARG Ezequiel Rescaldani
No. Pos. Negara Pemain
17 MF Portugal POR Duda
20 DF Spanyol ESP José Manuel Casado
21 DF Spanyol ESP Sergio Sánchez
23 DF Panama PAN Roberto Chen
24 FW Spanyol ESP Samu García
26 FW Spanyol ESP Juanmi
30 MF Spanyol ESP Sergi Darder
GK Meksiko MEX Guillermo Ochoa
DF Pantai Gading CIV Arthur Boka
DF Venezuela VEN Roberto Rosales
FW Spanyol ESP Luis Alberto (pinjaman dari Liverpool)
FW Kamerun CMR Fabrice Olinga
FW Portugal POR Ricardo Horta

Staff kepelatihan

[sunting | sunting sumber]
Posisi Staf
Pelatih kepala Jerman Bernd Schuster
Asisten pelatih Swiss Fabio Celestini
Manajer tim Qatar Moayad Shatat
Penasihat tim Spanyol Antonio Tapia
Pelatih fisik Spanyol José Cabello Rodríguez
Pelatih kiper Spanyol Ángel Jesús Mejías Rodríguez
Asisten teknis Spanyol Vicente Valcarce
Bagian tim muda Spanyol Francesc Arnau

Update terakhir: 29 Juni 2013
Sumber: Málaga CF


Beberapa musim terakhir

[sunting | sunting sumber]
Musim Pos. Pl. M S K GM GK P Piala Catatan
La Liga 1999-00 1D 12 38 11 15 12 55 50 48 Babak kedua
La Liga 2000–01 1D 8 38 16 8 14 60 61 56 Babak kedua
La Liga 2001–02 1D 10 38 13 14 11 44 44 53 32 besar
La Liga 2002–03 1D 14 38 11 13 14 44 49 46 16 besar
8 besar
La Liga 2003–04 1D 10 38 15 6 17 50 55 51 16 besar
La Liga 2004–05 1D 10 38 15 6 17 40 48 51 32 besar
2005–06 1D 20 38 5 9 24 36 68 24 babak ketiga
Degradasi
Segunda División 2006–07 2D 15 42 14 13 15 49 50 55 16 besar
Segunda Division 2007–08 2D 2 42 20 12 10 58 42 72 32 besar
Promosi
2008–09 1D 8 38 15 10 13 55 59 55 32 besar
2009–10 1D 17 38 7 16 15 42 48 37 16 besar
2010–11 1D 11 38 13 7 18 54 68 46 16 besar
2011–12 1D 4 38 17 7 14 54 53 58 16 besar
2012–13 1D 6 38 16 9 13 53 50 57 8 besar 8 besar

Statistik di kompetisi Eropa

[sunting | sunting sumber]
Musim Kompetisi Babak Lawan Leg pertama Leg kedua Aggregat akhir
2002 Piala Intertoto UEFA Babak ketiga Belgia Gent 3–0 1–1 4–1
Semi-final Belanda Willem II 2–1 0–1 3–1
Final Spanyol Villarreal 0–1 1–1 2–1
2002–03 UEFA Cup Babak pertama Bosnia dan Herzegovina Željezničar 0–0 1–0 1–0
Babak kedua Polandia Amica Wronki 2–1 1–2 4–2
Babak ketiga Inggris Leeds United 0–0 1–2 2–1
Babak keempat Yunani AEK Athens 0–0 0–1 1–0
Quarter-final Portugal Boavista 1–0 1–0 1–1 (p)
2012–13 UEFA Champions League Babak Play-off Yunani Panathinaikos 2–0 0–0 2–0
Grup C Rusia Zenit St. Petersburg 3–0 2–2 Pemuncak grup
Belgia Anderlecht 0–3 2–2
Italia Milan 1–0 1–1
16 besar Portugal Porto 1–0 2–0 2–1
Quarter-final Jerman Borussia Dortmund 0–0 3–2 3–2

Daftar pemain

[sunting | sunting sumber]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "Malaga CF". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-11-09. Diakses tanggal 2013-09-26. 
  2. ^ "La Rosaleda Stadium". Málaga CF. 2013-05-24. 
  3. ^ "Historia de Málaga CF; Temporada 2002/2003". Málaga official web site. Diakses tanggal 13 April 2013. 
  4. ^ "Jeque compra Málaga". Málaga official web site. Diakses tanggal 13 April 2013. [pranala nonaktif permanen]
  5. ^ "Primer equipo" (dalam bahasa Spanish). Málaga CF. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-08-06. Diakses tanggal 31 January 2014. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]