Tim nasional bola tangan wanita Norwegia
Tim nasional bola tangan wanita Norwegia mewakili Norwegia di kompetisi bola tangan internasional, dan dipimpin oleh Federasi Bola Tangan Norwegia. Pada tahun 2011, tim nasional bola tangan wanita Norwegia menjadi tim nasional bola tangan ketiga dan tim nasional bola tangan wanita kedua, setelah Denmark yang memegang tiga gelar internasional (Kejuaraan Bola Tangan Wanita Dunia IHF, Olimpiade Musim Panas dan Kejuaraan Bola Tangan Wanita Eropa) secara bersamaan.[1]
Norwegia | ||||
---|---|---|---|---|
Informasi | ||||
Julukan | Håndballjentene | |||
Asosiasi | Federasi Bola Tangan Norwegia | |||
Pelatih | Þórir Hergeirsson | |||
Asisten pelatih | Tonje Larsen | |||
Kapten | Stine Bredal Oftedal | |||
Penampilan terbanyak | Katrine Lunde (336) | |||
Pencetak gol terbanyak | Kjersti Grini (1003) | |||
Warna | ||||
Hasil | ||||
Olimpiade Musim Panas | ||||
Penampilan | 8 (Pertama kali pada 1988) | |||
Hasil terbaik | Pemenang (2008, 2012) | |||
Kejuaraan Dunia | ||||
Penampilan | 21 (Pertama kali pada 1971) | |||
Hasil terbaik | Pemenang (1999, 2011, 2015, 2021) | |||
Kejuaraan Bola Tangan Wanita Eropa | ||||
Penampilan | 15 (Pertama kali pada 1994) | |||
Hasil terbaik | Pemenang (1998, 2004, 2006, 2008, 2010, 2014, 2016, 2020, 2022) | |||
Seluruh statistik akurat per Unknown. |
Sejarah
suntingTim nasional bola tangan wanita Norwegia berhasil menjuarai Kejuaraan Bola Tangan Wanita Eropa 2022.[2]
Referensi
sunting- ^ "Heja Norge: Norway World Champion 2011!". Diakses tanggal 2 July 2016.
- ^ "Norway take ninth EHF EURO trophy". ehfeuro.eurohandball.com (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 20 November 2022.
Pranala luar
sunting- Situs web resmi (dalam bahasa Norwegia)
- Profil IHF