Piala Interkontinental 1967
Tampilan
| |||||||
Ditentukan lewat play-off, Racing menang 1-0 | |||||||
Leg pertama | |||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
| |||||||
Tanggal | 18 Oktober 1967 | ||||||
Stadion | Hampden Park, Glasgow | ||||||
Wasit | Hugo Sosa Miranda (Paraguay) | ||||||
Penonton | 170,000 | ||||||
Leg kedua. | |||||||
| |||||||
Tanggal | 1 November 1967 | ||||||
Stadion | El Cilindro, Buenos Aires | ||||||
Piala Interkontinental 1967 adalah turnamen sepak bola pada Oktober dan November 1967 antara juara Piala Champions Eropa 1966-67, Celtic F.C., dan Racing Club de Avellaneda, juara Copa Libertadores 1967.
Laga dimainkan di Hampden Park di Glasgow dan El Cillindro di Avellaneda.
Putaran play-off
[sunting | sunting sumber]Karena kedua laga di Glasgow dan Avellaneda berakhir dengan agregat seri, UEFA dan CONMEBOL menggelar sebuah partai penentuan di Estadio Centenario, Montevideo, Uruguay, pada 4 November 1967.
Racing Club de Avellaneda sukses menaklukkan wakil Skotlandia tersebut lewat gol tunggal Juan Carlos Cadenas.